Cara Baru Daftarkan Google Adsense Youtube ke Blogger Sesuai Dengan Aturan Google

sudarmaja.com- Bingung daftar adsense blog akhirnya ditolak terus. Banyak orang ingin daftar adsense tapi mereka tidak mempertimbangkan blog mereka, apakah blog nya jauh dari pelanggaran atau dekat terhadap pelanggaran. Hal ini juga saya alami sendiri, waktu itu saya baru buat blog langsung mau daftar adsense, apakah bisa ? '' jelas tidak bisa''.

Mungkin ini juga dialami orang lain, karena terinpirasi oleh blogger Indonesia yang mengatakan menjadi blogger itu penghasilannya ratusan juta bahkan miliaran. Tapi mereka berani berkata seperti itu karena konten yang mereka buat berkualitas tentu penghasilannya berkualitas juga.

Hari ini saya mau berbagi informasi tentang tata cara mendaftar blog ke google adsense, karena ini merupakan cara baru mungkin belum banyak orang tau dengan cara ini. Saya menggunakan cara ini berhasil, karena sudah 2 tahun saya buat blog selalu ditolak oleh google adsense dan banyak informasi yang sudah saya baca kebanyakan hanya membahas tatacara daftar adsense di Youtube dan kebanyak cara yang lama.

Mendaftarkan akun adsense ke blog sekarang harus melakukan verifikasi code adsense ke blog, jadi berikut adalah cara daftarkan Google adsense Youtube ke blogger sehingga 1 akun adsense bisa untuk Youtube dan blogger :

1. Pertama kamu buka akun adsense login
2. Masukan email dan sandi
3. Klik Situs pada akun google adsense anda
4. Tambahkan situs'' masukan alamat blog anda misal'' iwayansudarmaja.com''
Catatan : anda tidak boleh memasukan ''https://www.sudarmaja.com/'' khusus untuk https/http dan www dihapus menjadi ''iwayansudarmaja.com''.


Cara Baru Daftarkan Adsense Youtube ke Blogger Sesuai Dengan Aturan Google
Daftar Google Adsense

Nah waktu itu masalah ini sering membuat saya bingung dan akhirnya menggati template dan merombak pengaturan blog saya padahal itu sama sekali tidak berpengaruh.

Perlu diperhatikan juga untuk mendaftarkan google adsense Youtube ke blogger hanya bisa menggunakan domain TLD ''Top Level Domain'' Contohnya : .com, .net, .org dan lain sebagainya.

5. Selanjutnya anda akan disuruh mengkopi kode dari google adsense
Copy kode tersebut

Jika kalian tidak diarahkan langsung ke menu diatas berarti anda masih salah  memasukan alamat situs/blog anda atau tidak menghilangkan http/hattps dan www pada alamat situs anda.

6. Masuk ke blogger login
7. Lalu ke Tema > edit html dan pastekan code google adsense yang kalian copy tadi  tepat dibawah <head>. Untuk mempermudah anda cukup tekan pada keybord > Ctrl + F lalu ''ketikan <head> '' maka langsung diarakan ke <head> dan pastekan tepat dibawahnya.

Terakhir kamu cukup menunggu konfirmasi melalui email bahwa akun anda telah siap menampilkan iklan. Saat ini tidak perlu terlalu lama menunggu, karena dalam 24 jam sudah ada konfirmasi atau bisa sampai 2 minggu kalau saya sendiri cukup 24 jam sudah di konfirmasi.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Adsense